Kamis, 30 Juni 2011

Belajar Javascript: menulis part III

Pada tutorial java script kali ini kita akan belajara bagaimana kita memberi warna pada tulisa, dan juga memberi warna pada background.
Langsung saja kita perhatikan script dibawah ini:
<html>
<body>
<SCRIPT language="javascript">
document.bgColor="black";
document.fgColor="white";
document.write("Selamat datang<br>di blogmaxpc");
</script>
</body>
</html>
Gambar

Keterangan:
document.bgColor (Untuk memberi warna pada background)
document.fgColor (Untuk memberi warna teks)

NB: penulisan document.fgColor BUKAN document.fgcolor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar