Selasa, 20 November 2012

Ebook JQuery dan AJAX

Ebook ini adalah ebook yang mempelajari JQuery dan Ajax mulai dari dasar.
Buat kalian yang baru mulai belajar tentang web programing, mungkin belum mengerti istilah ini. Bagi saya ini juga merupakan istilah yang baru, jadi mari kita sama-sama mempelajarinya.
Pertama saya ingin menjelaskan pengertian JQuery dan Ajax.
  • JQuery
    jQuery adalah javascript library, jQuery mempunyai semboyan “write less, do more”. jQuery
    dirancang untuk memperingkas kode-kode javascript. JQuery adalah javascript library yang cepat
    dan ringan untuk menangani dokumen HTML, menangani event, membuat animasi dan interakasi
    ajax.
  • Ajax
    AJAX bukanlah bahasa pemograman baru, tetapi adalah teknik baru untuk membuat aplikasi web
    lebih baik, lebih cepat dan lebih interaktif.
    Dengan AJAX, Javascript dapat langsung berkomunikasi dengan server dengan menggunakan objek
    XMLHttpRequest. Dengan objek ini, javascript dapat melakukan transaksi data denga server
    web, tanpa harus me-reloading halaman web tersebut secara keseluruhan.
Langsung saja untuk mempelajari lebih dalam tentang kedua hal ini, silakan saja download ebooknya.


Download
Ebook by : Desrizal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar