Selasa, 01 Maret 2011

Menginstal TeamViewer untuk Ubuntu

Pada postingan Remote komputer Menggunakan TeamViewer saya telah sedikit menjelaskan, dan menunjukan cara penggunaan pada sistem oprasi windowsTeamViewer.
Tapi buat kalian para pengguna Linux jangan kuatir, karena pada postingan kali ini saya akan menjelaskan cara menggunakan software ini pada sistem oprasi Ubuntu.
Pertama-tama kalian harus mendownload softwarenya terlebih dahulu Untuk versi 32-Bit
dan untuk versi 64-Bit.
Ketika software center terbuka klik "Instal" untuk memulai proses penginstalan.
Setelah proses penginstalan selesai, maka TeamViewer anda sudah siap digunakan.
Untuk menggunakannya anda bisa langsung menuju Aplikasi -> Internet -> TeamViewer.dan jika anda ingin nsetting teamviewer anda menjadi start up buka System -> Preferences -> Startup Aplikasi.Klik "add"

Pada kotak command, isikan:
 /usr/bin/teamviwer / Usr / bin / teamviwer 
lalu klik add.
Untuk versi windows anda bisa mengunjungi disini.


Remote LAN
Mengirim Pesan dan Percepat Transfer File Antara Pengguna LAN Sharing Koneksi Internet
Software Pemutus Koneksi Internet

Tidak ada komentar:

Posting Komentar